Artikel
Pendampingan Lomba Jaga Desa Kejaksaan
09 Januari 2026 10:45:06
MUHDIRIN
8 Kali Dibaca
Berita Desa
Pada hari ini tanggal 9 Januari 2026 Desa Karangkamiri di datangi oleh Tim Dinas Sosial Pemberdayaan Masyarakat Desa untuk dilakukan pendampingan kelengkapan dokumen Lomba Desa Jaga Desa Kejaksaan RI karena di nobatkan mewakili Wilayah Priangan Timur untuk berlanjut ke Tingkat Nasional.